Sandy bermain ujntuk KV Mechelen, klub asal Liga Belgia.
Bersama KV Menchelen, Sandy telah menorehkan dua gol dari 17 pertandingan.
Statistik Sandy Walsh
Main: 17
Gol: 2
Assist: 2
Kartu kuning: 2
Kartu merah: 0
Itulah empat pemain Timnas Indonesia yang berkarier di luar negeri dengan statistik mentereng menurut Timnas.co.
Sebagaimana diketahui, 28 pemain ini akan dipersiapkan untuk mebela Timnas Indonesia di Piala AFF 2022.
Terlepas dari statistik pemain di klub masing-masing, Shin Tae-yong membutuhkan kemampuan mereka untuk melanggengkan target juara Piala AFF tahun ini.
Berikut delapan pemain Timnas Indonesia yang berkarier di klub luar negeri:
1. Elkan Baggot (Gillingham FC)
2. Jordi Amat (Johor Darul Takzim)
3. Sandy Walsh (KV Mechelen)
4. Pratama Arhan (Tokyo Verdy)
5. Asnawi Mangkualam (Ansan Greeners)
6. Egy Maulana Vikri (Zlate Moravce)
7. Witan Sulaeman (AS Trencin)
8. Saddil Ramdani (Sabah FC)
28 pemain Timnas Indonesia persiapan Piala AFF 2022
Kiper: Nadeo Arga Winata, Muhammad Riyandi, Syahrul Trisna,
Belakang: Asnawi Mangkualam, Elkan Baggott, Jordi Amat, Sandy Walsh, Fachruddin Aryanto, Rizky Ridho, Muhammad Ferarri, Pratama Arhan, Hansamu Yama, Andy Setyo, Edo Febriansyah
Tengah: Marc Klok, Syahrian Abimanyu, Marselino Ferdinan, Rachmat Irianto, Ricky Kambuaya, Dzaky Asraf, Yakob Sayuri, Witan Sulaeman, Egy Maulana Vikri, Saddil Ramdani,
Depan: Dimas Drajad, Muhammad Rafli, Dendy Sulistyawan, Ramadhan Sananta