Sementara Shin Tae-yong bakal melakukan perubahan taktik demi mengalahkan Vietnam.
“Kami sudah sering bertemu dengan Vietnam. Tidak hanya di Piala Asia tetapi juga bertemu di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Indonesia dan Vietnam sama-sama kalah di laga perdana. Untuk itu, besok tidak ada pilihan lain selain menang,” beber Shin Tae-yong.
“Kami tidak akan menunjukkan cara lama seperti kick and rush dan counter attack untuk pertandinga besok,” imbuhnya lagi.
Adu Kekuatan Mental
Pertandingan Timnas Indonesia vs Vietnam akan menjadi adu kekuatan mental.
Pasalnya pertandingan ini akan menjadi krusial bagi kedua tim.
Mental skuad Garuda dan Golden Star Warriors bakal diuji dan yang paling kuat bisa menjadi pemenangnya.
Link live streaming Timnas Indonesia vs Vietnam
Pertandingan Timnas Indonesia vs Vietnam akan berlangsungpada Jumat (15/1/2024) di Stadion Abllah bin Khalifa, Doha, Qatar pukul 21.30 WIB.
Laga bisa disaksikan via live streaming di Vision+ atau kanal televisi RCTI
Saksikan live streaming Timnas Indonesia vs Vietnam di Vision+