News

7 Fakta di Balik Kekalahan Timnas Indonesia U-20 dari Slovakia, Nomor 3 Bikin STY Kecewa

61
×

7 Fakta di Balik Kekalahan Timnas Indonesia U-20 dari Slovakia, Nomor 3 Bikin STY Kecewa

Sebarkan artikel ini
7 Fakta di Balik Kekalahan Timnas Indonesia U-20
7 Fakta di Balik Kekalahan Timnas Indonesia U-20. Foto: PSSI

Timnas.co – Ada 7 fakta di balik kekalahan U-20 dari Slovakia U-20.

kembali tak berdaya di turnamen mini bertajuk Costa Calida Region de Murcia Football Week di Spanyol.

Usai ditekuk Prancis U-20 dengan skor 0-6, Garuda Nusantara kembali takluk dengan skor 1-2 dari .

Berikut ini 7 fakta di balik kekalahan Timnas Indonesia U-20 dari Slovakia U-20:

1. Gol Rafael Struick

Kekalahan Timnas Indonesia U-20 dari Slovakia U-20 mewarnai debut pemain calon naturalisasi Indonesia, Rafael Struick.

Namun, pemain Ado Den Haag itu sukses menorehkan debut manis. Rafael Struick adalah pencetak sebiji gol Timnas Indonesia U-20 pada pertandingan tersebut.

2. Kartu merah Justin Hubner

Kekalahan dari Slovakia U-20 menyisakan catatan tersendiri bagi pemain calon naturalisasi asal Belanda yakni Justin Hubner.

Justin Hubner yang tampil meyakinkan sebagai stoper dari awal pertandingan harus dikartu merah wasit usai melanggar Adam Griger di injury time.

3. Wasit curang

Kinerja wasit dalam pertandingan tadi malam sedikit menuai kontroversi.