Liga Indonesia

Trend Baru! Klub-klub Liga 1 Beramai-ramai Berburu Pemain Liga Thailand untuk Perkuat Timnya

160

Persis Solo merekrutnya dari klub kasta kedua Thailand, Pathum United. 11 gol dan 6 assist berhasil dia lesakkan di musim perdananya di . Kabarnya Ryo Matsumura tengah diincar oleh Persija Jakarta.

Bek Filipina milik Persib Bandung, juga direkrut dari klub kasta tertinggi Thailand, Ratchaburi FC.

Berbekal catatan bagus tersebut, kini klub-klub Liga 1 ramai-ramai mencari pemain dari Liga Thailand. Entah itu pemain asing, ataupun pemain asal Thailand sendiri.

Selain berkualitas, pemain dari Liga Thailand kemungkinan tidak perlu beradaptasi dengan cuaca.

Beda dengan pemain dari klub Eropa atau Asia Timur yang harus kembali beradaptasi dengan cuaca. 

Scouting-nya juga mudah karena tidak perlu pergi jauh-jauh. Sehingga klub merasa tidak perlu berjudi merekrut pemain dari kasta kedua atau kasta ketiga kompetisi Eropa yang masih belum ketahuan kualitasnya.

Yang pasti, semakin banyak pemain berkualitas di Liga 1 maka kompetisi akan berjalan makin menarik dan menambah persaingan dengan pemain lokal. 

Exit mobile version